Munajat Kubro Menyambut Tahun Baru Islam 1446 H Bersama Buya Yahya: Menebar Cahaya Keimanan dan Harapan di Malam Pergantian Tahun

Cirebon, 29 Dzulhijjah 1445 – Menyambut tahun baru Islam 1 Muharrom 1446, Suasana Penuh Khusyuk dan Harapan Menyelimuti Masjid At Taqwa pada hari Sabtu, 29 Dzulhijjah 1445 H/06 Juli 2024 M dalam Munajat Kubro Menyambut Tahun Baru Islam 1446 H Bersama Buya Yahya. Buya Yahya, dengan suara yang lembut dan penuh penghayatan, memandu umat dalam…

Selengkapnya

Podcast Satu Hati : Membangun Cinta dan Mengikat Hati dengan Baginda Nabi

Mencintai Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam mengharuskan adanya penghormatan, ketundukan, dan keteladanan kepada beliau serta mendahulukan sabda beliau Shallallahu ‘alaihi wa sallam atas segala ucapan makhluk, serta mengagungkan Sunnah-sunnahnya. Pernahkah sahabat merasa ingin memperkuat hubunganmu dengan Baginda Nabi Muhammad SAW? Ingin menumbuhkan cinta dan rasa hormat yang lebih dalam kepada beliau? Jika ya, maka podcast “Membangun Cinta dan Mengikat Hati…

Selengkapnya

Tingkatkan Kualitas Layanan, Al-Bahjah Gelar Pelatihan Pegawai Kerumahtanggaan dan Kebersihan

Cirebon, 24 Dzulhijjah 1445H/1 Juli 2024 M- Yayasan Al-Bahjah berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik bagi para tamunya. Salah satu upaya yang dilakukan adalah dengan menggelar pelatihan pegawai kerumahtanggaan dan kebersihan. Pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas layanan dan memastikan kenyamanan para tamu selama berada di Al-Bahjah. Pelatihan ini diadakan pada hari senin, 01 Juli 2024 di Gedung Maulid Al-Bahjah. Peserta…

Selengkapnya

Kajian Pejuang Al-Bahjah: Meningkatkan Semangat Dalam Berkhidmat

Cirebon, 24 Dzulhijjah 1445 H/1 Juli 2024 M – Alhamdulillah di tengah kesibukan mengabdikan diri di LPD Al-Bahjah , para pejuang Al Bahjah, seperti ustadz, ustadzah, pengurus, dan relawan, perlu mendapatkan asupan ilmu, nasihat dari guru kita tercinta Buya Yahya agar senantiasa semangat dalam menjalankan tugas mulianya di Al-Bahjah. Oleh karena itu, Yayasan Al-Bahjah dari Divisi…

Selengkapnya

Haflah Akhirusanah TPQ dan DTA Ummahatul Mu’minin Al-Bahjah Pusat: Merayakan Prestasi dan Memupuk Semangat Generasi Muda Muslim

Cirebon, 23 Dzulhijjah 1445 H/30 Juni 2024 M- TPQ dan DTA Ummahatul Mu’minin Al-Bahjah Pusat menyelenggarakan Haflah Akhirusanah yang meriah pada hari Ahad, 30 Juni 2024 Acara ini diadakan untuk memperingati kelulusan para santri dan santriwati TPQ dan DTA Ummahatul Mu’minin Al-Bahjah Pusat. Acara ini diselenggarakan di halaman kelas Pra Tahfidz Al-Bahjah Pusat Cirebon, acara ini…

Selengkapnya

Bintang Prestasi SDIQU Al-Bahjah Pusat Cirebon: Teladan Kecemerlangan Akademik dan Akhlak Mulia

Cirebon, 22 Dzulhijjah 1445 H/29 Juni 2024 – SDIQU Al-Bahjah Pusat Cirebon menyelenggarakan acara Bintang Prestasi untuk memberikan penghargaan kepada para santri yang telah berprestasi di berbagai bidang, baik akademik maupun non-akademik. Acara ini diadakan pada tanggal 22 Dzulhijjah 1445 H/29 Juni 2024 di Gedung SDIQU Al-Bahjah Pusat dan dihadiri oleh seluruh santri,wali santri, asatid, Buya yahya dan…

Selengkapnya

OPEN RECRUITMENT PEJUANG MEDIA DAKWAH MAJELIS AL-BAHJAH TANGERANG

– Muslim 18 – 35 tahun – Bersedia menjakankan tugas liputan setiap       jadwal rutinan Majelis Al Bahjah Tangerang – Memiliki niat dan minat dalam dakwah – Mampu mengoperasikan Software Vmix –  Mahir dalam desain grafis ( Photoshop,  Ilustrator, Corel, dll ) – Memiliki Kemampuan editing vidio / motion grafis ( Poin Plus ) – Bersemangat, berdedikasi,…

Selengkapnya

Pelaksanaan MOU Al-Bahjah Sehat dan RSIA Cahaya Bunda: Menuju Layanan Kesehatan Santri Dan Pejuang yang Lebih Baik

Cirebon, 27 Juni 2024 – Sebuah Memorandum of Understanding (MOU) antara Ab Sehat dan RSIA Cahaya Bunda telah ditandatangani di Gedung Maulid Al-Bahjah pada Kamis,20 Dzulhijjah 1445 H/27 Juni 2024 penandatanganan MOU ini menandakan dimulainya kerjasama antara kedua belah pihak untuk meningkatkan kualitas layanan kesehatan bagi para santri dan pejuang-pejuang Al-Bahjah.  Penandatanganan MOU langsung ditandatangani…

Selengkapnya

Haflah Akhirusanah TPA & PAUD Al-BAHJAH Pusat Cirebon: Merayakan Prestasi dan Mengantar Generasi Baru

Cirebon, 17 Dzulhijjah – TPA & PAUD Al-BAHJAH Pusat Cirebon menyelenggarakan Haflah Akhirusanah untuk para santrinya pada hari Senin, 17 Dzulhijjah 1445 H/24 Juni 2024. Acara ini diadakan di TPA & PAUD Al-BAHJAH Pusat Cirebon dan dihadiri oleh Buya Yahya, para santri, orang tua, wali murid, serta tamu undangan lainnya. Haflah Akhirusanah merupakan acara tahunan…

Selengkapnya

Open Recruitment SMPIQu Al-Bahjah Pusat

Assalamu’alaikum wr.wb.Saat ini kami sedang memberikan peluang kepada individu yang berbakat dan berdedikasi, yang berorientasi pada nilai-nilai Islam yang mengedepankan akhlakul karimah, serta memiliki minat dalam lingkup pondok pesantren.untuk bergabung bersama kami di bagian pendidikan formal Al-Bahjah. Kualifikasi: Jika Anda merasa memenuhi kualifikasi di atas dan tertarik untuk bergabung dengan kami, silakan daftarkan diri Anda…

Selengkapnya